Postingan

 NAMA: AKMAl ABD AZIZ NIM; 201030029 SEMESTER; 6 MK: Supervisi pendidikan KELOMPOK; 2          A. Pengertian Supervisi Pendidikan  Kata supervisi dapat di artikan dari sisi etimologis, kata supervisi dari bahasa inggris supervision, yang artinya pengawasan.2 Supervisi pendidikan berarti pengwasan dalam bidang kependidikan. Orang yang melakukan supervisi disebut supervisor atau pengawas.  Secara morfologis, supervisi terbentuk dari dua kata "super" yang berarti atas atau lebih, dan visi yang berarti melihat, titik atau awasi.3 seorang supervisor memang mempunyai posisi di atas atau mempunya kedudukan yang lebih tinggi dari pada orang yang disupervisinya, tugasnya adalah melihat, menilik, atau mengawasi orang yang disupervisinya itu. B. Ruang lingkup Supervisi Pendidikan Supervisi pendidikan meliputi dua macam yaitu supervisi akademis dan supervisi administrasi. Supervisi akademis adalah kegiatan pembimbingan yang ditujukan untuk memperbaiki kondisi baik personal maupun materia